Hit Caunter

Website counter

Senin, 16 Januari 2012

Perjalanan Karir Wali Band

Wali Band Perjalanan Karir Bermusik           Siapa tak kenal band Pop Kreatif. yang merajai industi tanah air dengan dengan lagu andalan Dik ini, Wali Band berasal dari   Blora ini Resmi dibentuk pada 31 Oktober 1999. Personelnya terdiri dari 5 orang; Faank (vokal), Apoy (gitar), Tomi (drum), Ovie ((keyboard & synt), dan Nunu (bass).

Album pertama mereka bertajuk Orang Bilang, dirilis tahun 26 Maret 2008. Dalam album ini, Wali mengandalkan lagu Dik sebagai hit single, di samping single lainnya seperti Emang Dasar, Orang Bilang, Tetap Bertahan dan Egokah Aku. Lagu Dik hingga medio Mei 2008 berhasil mencuri hati pecinta musik Indonesia. Lebih dari sejuta pemilik ponsel memilih lagu Dik sebagai Ringbacktone (RBT).

Langkah sukses tersebut memacu anak-anak jebolan pesantren untuk terus berkarya. Hasilnya lahirlah album kedua; Cari Jodoh. Album di bawah label Nagaswara ini direspon positif masyarakat. Album ini meledak di pasaran dan diminati pecinta musik dari berbagai kalangan. Hebatnya, dalam dua bulan, dua lagu Wali, 'Cari Jodoh' dan 'Baik-baik Sayang', diunduh 8 juta pengguna ponsel sebagai RBT. Museum Rekor Indonesi (MURI) kemudian mencatat prestasi Wali ini sebagai rekor grup band yang RBT-nya diunduh tercepat dan terbayak.

Jaya Suprana, Ketua MURI, mengatakan "Wali jadi pencatat rekor MURI pertama pada tahun 2010. Saya mau klaim prestasi Wali bukan hanya rekor Indonesia melainkan juga rekor dunia.

Wali adalah band yang berbakat dan besar, bisa mengharumkan nama Indonesia keluar Eropa." Jaya Suprana Penghargaan MURI langsung diserahkan Jaya Suprana di kantor Nagaswara, Jl. Johar Baru no. 4U, Jakarta Pusat, Jumat (15/1/2010).

Dalam perkembangannya lagu Lagu Baik-Baik Sayang menembus angka 15 juta aktivasi RBT.cukup mengejutkan bukan,Lebih mengejutkan lagi, lagu "Cari Jodoh" dan "Baik-baik Sayang", ternyata digemari masyarakat Eropa. Lagu tersebut dibuat dengan versi bahasa Inggris dan dibawakan penyanyi asal Malta, Fabrizio Fanielfo.(dra)
Post:http://www.finroll.com/baca/1802/Wali-Band-Perjalanan-Karir-Bermusik

0 komentar:

Posting Komentar